Program “DASHAT’ di Desa Sungai Landak Tanjabbar

  • Whatsapp
Dahsat
Suasana Lanching Dahsat di Desa Sungai Landak, Kecamatan Senyerang Kabupaten Tanjung Jabung Barat

Dalam kesempatan yang sama Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Jambi Dr. Munawar Ibrahim S.Kp M.Ph menyampaikan bahwa dukungan Pemkab Tanjab Barat sangat berperan besar dalam penurunan angka stunting.

Menurutnya, Pemkab Tanjab Barat juga memiliki perhatian yang besar untuk membangun sumber daya manusia yang hebat di Tanjab Barat, dan yakin Tanjab Barat mampu mencapai angka 12 persen di 2024.

Bacaan Lainnya

Tim TPPS menjadi garda terdepan dalam upaya penanggulangan stunting. Beliau memegang peranan penting dalam upaya penanggulangan stunting di Kab. Tanjung Jabung Barat.

“Hal itu dapat terlihat secara fisik seperti pembangunan jalan, jembatan, sekolah, puskesmas sudah cukup bagus, saya ingat pesan pak Dandim tadi kalau mau sukses kita harus berperang, bukan berperang melawan musuh akan tetapi berperang melawan kebodohan.” ujarnya.

Menurut dia, stunting harus dicegah karena membawa keterbatasan bagi seseorang anak, diantaranya kecenderungan memiliki tubuh pendek, kemampuan intelektual yang rendah, serta resiko penyakit.

Ikuti Kami di :
banner 300x250

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.